Kalau Netizen ditanya, “Siapa yang gak punya akun medsos?” Dipastikan tidak akan ada yang menjawab. Bahkan 1 orang bisa lebih dari 1 akun. Bisa di Youtube, tiktok, instagram, facebook, x atau platform lainnya.Sudah cuku lama fenomena media sosial yang membuat genZ tidak bisa lepas darinya. Banyak alasan yang disampaikan, tetapi kebanyakan adalah media sosial adalah […]